sambal tomat dengan udang kering

Redefining Recipes for the Digital Age
Bahan-bahan
Langkah-langkah
- buang tangkai cabe nya, lalu cuci bersih Dan tiriskan

- siapkan bahannya (bawang Merah, bawang putih Dan tomat)

- siapkan wajan tuang minyak tunggu sampai panas

- lalu masuk Kan bawang Merah Dan bawang putih, Dan aduk2 sampai agak layu

- lalu masuk Kan cabe nya, aduk2 sampai merata

- lalu tutup (supaya tidak meletus2 Dan cepat mateng)

- goreng sampai kuning kecoklatan

- lalu angkat Dan sisihkan

- lalu goreng tomatnya

- goreng sampai layu Dan kuning kecoklatan, angkat Dan sisihkan

- setelah digoreng lalu blender (bawang Merah Dan bawang putih serta cabe nya)

- lalu setelah halus sisihkan

- lalu blender tomatnya

- Dan setelah halus sisihkan

- siapkan wajan tuang minyak 3 sendok makan, tu sampai minyak panas

- lalu masuk Kan cabe yang sudah digiling

- lalu masuk Kan tomat nya Dan aduk2 sampai semua tercampur rata

- lalu tambahkan (daun Salam, daun jeruk, lengkuas, Gula, garam Dan 1 sendok teh kaldu Ayam bubuk)

- lalu aduk2 terus sampai benar2 mateng,

- lalu goreng udang kering nya

- sampai berwarna kuning kecoklatan

- lalu masuk Kan ke adonan sambal tadi

- lalu aduk2 sampai udang kering nya tercampur rata

- aduk2 terus sampai berwarna Merah tua

- Dan sampai sambel mengeluarkan minyak

- setelah matang, matikan kompor nya

- lalu taruh dimangkok Dan siap untuk dihidangkan

Languages
Tomaten-Chili-Sauce mit getrockneten Garnelen - Deutsch (German) version
tomato chili sauce with dried shrimp - English version
salsa de tomate y chile con camarones secos - Española (Spanish) version
sauce tomate chili aux crevettes séchées - Français (French) version
salsa di pomodoro e peperoncino con gamberi secchi - Italiana (Italian) version
干しエビ入りトマトチリソース - 日本語 (Japanese) version
말린 새우를 곁들인 토마토 칠리 소스 - 한국인 (Korean) version
ซอสมะเขือเทศพริกกับกุ้งแห้ง - แบบไทย (Thai) version
番茄辣椒酱配虾米 - 简体中文 (Simplified Chinese) version
番茄辣椒醬配蝦米 - 香港繁體中文 (Traditional Chinese - Hong Kong) version